Monday, December 21, 2009

Dari Perut Naik ke Hati

Makan merupakan kebutuhan primer setiap manusia. Kenapa? Karena saya percaya bahwa makan adalah suatu pengalaman hidup yang merangkum banyak hal.

Masakan adalah racikan bahan-bahan, dari detail2. Masakan adalah sebuah kreasi, sebuah karya.

Belum lagi dengan hal-hal di balik itu. Tempat makan adalah persinggungan budaya.

Acara makan-makan adalah acara berkumpul, pengantar untuk ke percakapan yang lebih serius. Dengan perut yang kenyang serta tempat makan yang enak, mood kita akan naik serta mempengaruhi hasil decision making yang dihasilkan.

Maka itu kita perlu mengapresiasinya lebih.

It's not just about eat. It's philospheat.